Lompat ke isi utama
Berita
Penanaman bibit pohon
humas
Badung, Bawaslu Badung – Dalam semangat menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan, Bawaslu Badung melaksanakan kegiatan Jumat Sehati dengan aksi nyata berupa pembuatan biopori, komposter dan penanaman bibit pohon, Jumat (31/10).
Rapat Koordinasi PDPB
humas
Badung, Bawaslu Badung – Dalam upaya memperkuat pengawasan terhadap proses Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB), Bawaslu Badung menggelar Rapat Koordinasi Pengawasan PDPB bersama sejumlah stakeholder terkait.
Ketua Bawaslu Provinsi Bali serta Ketua dan Anggota Bawaslu Badung
humas
Badung, Bawaslu Badung - Ketua Bawaslu Provinsi Bali, I Putu Agus Tirta Suguna menegaskan pentingnya disiplin, akuntabilitas, dan integritas kelembagaan dalam pelaksanaan tugas.
Edukasi Demokrasi Sejak Dini
humas
Badung, Bawaslu Badung – Dalam upaya menanamkan pemahaman tentang nilai-nilai demokrasi sejak usia muda, Bawaslu Badung kembali melaksanakan kegiatan sosialisasi arti demokrasi sejak dini, pada Rabu (22/10).
Pengecekan DPT Online
humas
Badung, Bawaslu Badung - Dalam memastikan akurasi data pemilih maka Bawaslu Badung kembali melaksanakan Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) dengan metode uji petik.