Lompat ke isi utama

Berita

Bawaslu Badung Hadiri Rapat Koordinasi Pengawasan Penyusunan Daftar Pemilih Tambahan (DPTb) dalam Pemilu Serentak tahun 2024 di Kecamatan Petang

Bawaslu Badung Hadiri Rapat Koordinasi Pengawasan Penyusunan Daftar Pemilih Tambahan (DPTb) dalam Pemilu Serentak tahun 2024 di Kecamatan Petang

Badung-Bawaslu Badung, Dalam rangka memaksimalkan pengawasan pemutakhiran data pemilih dan penyusunan data pemilih maka Anggota Bawaslu Badung, I Wayan Semara Cipta menegaskan agar pastikan persyaratan pemilih yang pindah memilih sesuai ketentuan kepada jajaran Panwaslu dan Panwaslu Kelurahan/Desa (PKD) se-Kecamatan Petang, hal tersebut disampaikan dalam Rapat Koordinasi Pengawasan Penyusunan Daftar Pemilih Tambahan (DPTb) dalam Pemilu Serentak tahun 2024 di di Sekretariat Panwaslu Kecamatan Petang (30/08).